KONSTRUKSI PEMBENTUKAN KARAKTER PADA KELUARGA SUKHINAH DI GRAHA PASEK BANJAR KAJA KELURAHAN SESETAN KECAMATAN DENPASAR SELATAN KOTA DENPASAR

  • Nyoman Riyanti Universitas Hindu Indonesia
  • Ni Made Surawati Universitas Hindu Indonesia
  • Ni Nyoman Sri Winarti Universitas Hindu Indonesia
  • Dayu Putu Sari Universitas Hindu Indonesia
Keywords: konstruksi, karakter, keluarga sukhinah

Abstract

Keluarga merupakan tempat pendidikan pertama dan utama bagi anak-anak. Namun akibat pengaruh globalisasi dan modernisasi, muncul fenomena gaya hidup materialistis dan konsumeris, sehingga kebahagiaan yang hakiki diukur berdasarkan materi (artha). Gaya hidup demikian tentu dapat menyebabkan tergesernya makna keluarga, seperti halnya maraknya angka perceraian, disorganisasi keluarga, kurangnya perhatian orang tua pada anak, kekerasan rumah tangga dan degradasi pada generasi muda. Kehidupan masyarakat demikian, dikhawatirkan dapat menyebabkan nilai-nilai kearifan sosial, nilai-nilai spiritual, dan tugas orang tua dalam pembentukan karakter pada anak menjadi terabaikan. Terkait hal itu, terdapat suatu fenomena keluarga di kota Denpasar yaitu keluarga Graha Pasek yang diduga mampu mendidik karakter baik pada putranya, serta diduga mampu menjaga nilai keharmonisan antar anggota keluarga lainnya, sehingga peneliti merasa tertarik untuk melakukan pengkajian lebih dalam mengenai “Konstruksi Pembentukan Karakter pada Keluarga Sukhinah di Graha Pasek Banjar Kaja, Kecamatan Denpasar Selatan, Kota Denpasarâ€.

References

Anwar, Chairul. 2017. Teori-Teori Pendidikan Klasik hingga Kontemporer. Yoyakarta: IRCiSoD
Awanita, Made. 2008. Membentuk Kepribadian Anak Dalam Kandungan. Surabaya: Paramita
Donder, I Ketut. 2004. Sisya Sista, Pedoman Menjadi Siswa Mulia, dalam Perspektif Elegiososiolenguistikedukatif. Denpasar : Bali Post.
Duarsa. Dyah Pradnyaparamita. 2005. Remaja Menantang Bahaya. Denpasar: Kajian Budaya books dan Bali Mangsi Press
Hasbullah. 2011. Dasar-Dasar Ilmu Pendidikan edisi revisi. Jakarta: PT. Rajagrafindo Persada.
Gorda, I Gusti Ngurah. 2006. Mendidik Suputra dalam Kandungan Ibu. Denpasar: Asta Brata Bali
Krishna, Anand. 2020. Yoga Sutra Patanjali. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama
Lickona, Thomas. 2013. Educating for Character Mendidik Untuk Membentuk Karakter. Jakarta: Bumi Aksara
Puja, Gde. 2005. Bhagawad Gita, Pancamo Veda. Surabaya: Paramita
Puspa, Ida Ayu Tary. 2018. Teologi Hindu, Anak Suputra pada Era Globalisasi. Surabaya: Paramita
Putra, Ngakan Putu. 2016. Membangun Karakter dengan Keutamaan Bhagawad Gita. Jakarta Timur: Media Hindu
Riyanti, Nyoman. 2016. Dalam Jurnal Artikel dengan Judul “Internalisasi Nilai-Nilai Pendidikan Agama dalam Membangun Karakter Remaja di Lingkungan Keluarga Hindu Bali”.
Sanjaya, Wina. 2013. Penelitian Pendidikan, Jenis, Metode dan Prosedur. Jakarta: Prenadamedia Group.
Suda, I Ketut. 2008. Anak dalam Pergaulan Industri Kecil & Rumah Tangga di Bali.Yogyakarta. Aksara Indonesia.
Suda, I Ketut. 2017. Membentuk Karakter Anak melalui Seni Lukis. Denpasar : Universitas Hindu Indonesia
Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Pendidikan, Kuantitatif, Kualitatif, R&D.Bandung:Alfabeta.
Tim Penyusun. 2011. Pedoman Penilaian Keluarga Sukhinah Teladan. Jakarta: Dirjen Bimas Hindu Kemenatrian Agama Republik Indonesia
Tim Penyusun, 2017. Sukhinah : Keluarga Bahagia dan Sejahtera, Konseling dan Pelatihan Pranikah Hindu menuju Grasta Asrama. Denpasar : Yayasan Sarwe Sukhinah Bhavantu
Tim Penyusun. 2018. Panduan Pelaksanaan Pemilihan Keluarga Sukhinah Teladan. Jakarta: Dirjen Bimas Hindu Kemenatrian Agama Republik Indonesia
http://aumamen.com/mantra/om-sarve-bhavantu-sukhinah-universal-prayer-lyrics-and-meaning (Diunduh pada 12-03-2021)
https://www.kemdikbud.go.id/main/blog/2017/07/penguatan-pendidikan-karakter-jadi-pintu-masuk-pembenahan-pendidikan-nasional. (Diunduh pada 23-04-2021)
Published
2021-11-15
How to Cite
[1]
N. Riyanti, N. M. Surawati, N. N. Sri Winarti, and D. Putu Sari, “KONSTRUKSI PEMBENTUKAN KARAKTER PADA KELUARGA SUKHINAH DI GRAHA PASEK BANJAR KAJA KELURAHAN SESETAN KECAMATAN DENPASAR SELATAN KOTA DENPASAR”, vw, vol. 4, no. 2, pp. 110-124, Nov. 2021.